Kamis, 31 Mei 2012

Spesifikasi dan cara menginstall Pivot Stickfigure Animator V2.2.6


Spesifikasi dan cara menginstall Pivot Stickfigure Animator V2.2.6

Spesifikasi Minimal :
Ø OS: Windows 98
Ø Processor: 500 MHz  Pentium 3
Ø RAM: 128 MB SDRAM
Ø Hard Disk: 2 GB
Ø VGA: 64 MB AGP
Ø File Size: 3 MB
Ø Ekstensi: (.Piv) , (.Gif) , (.Bmp)
Cara Menginstall :
1.    Download dulu Pivot Stickfigure Animator v2.2.6
2.    Jika setelah di download, dan hasilnya RAR extrack dulu.
3.    Setelah itu cari setupnya dan klik.

4.    Setelah kamu klik setupnya klik Yes.
5.    Lalu akan muncul tampilan seperti berikut:

6.    Lalu klik Next, akan muncul tampilan type Instalasi yang kamu inginkan. Disini aku pilih Quick Instalation.

7.    Klik Next, Lalu muncul tampilan (mau di letakkan dimana file pivot yang mau diinstall ini). Disini aku meletakkan di C, jika anda ingin meletakkan pada folder yang kalian inginkan. Kalian tinggal klik Browse, lalu klik folder yang kalian inginkan. Lalu klik Next.

8.    Lalu muncul tampilan Ready to Install. Kalian tinggal klik next, jika tidak ada perubahan. Tapi jika ada perubahan kalian klik back.

9.    Setelah tadi di klik Install, lalu klik finish. Dan muncul tampilan Readme ( panduan), itu karena centangan pada View ReadMe.txt tidak dihilangkan.


Dan kini Pivot Stickfigure Animator V2.2.6 sudah terinstall dan siap digunakan di komputer kalian.











Cara mengcreate Pivot Stickfigure Animator V2.2.6:
 Pertama buka pivot yang sudah kalian Install.

Lalu klik Add Figure, Seperti pada gambar.




Klik Edit, untuk menghasilkan caracter yang kalian inginkan. 

Lalu di tampilkan kotak seperti gambar dibawah ini, dan edit caracter sesuai yang kalian inginkan.

Lalu klik file – pilih Add To Animation.

Dan klik next frame, untuk menghasilkan gerakan selanjutnya.


Dan Ini hasil karya Pivot yang telah ku buat:












0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.
Blog Jual Beli